Kegiatan

Program Kerja Kuliah Kerja Nyata (KKN)
Desa Luwung, Kecamatan Banyuputih , Kabupaten Batang, Jawa Tengah
Universitas Negeri Semarang
Tahun 2014

Nama Mahasiswa   :
1
Julananda Putri Sahasti

2101411125
2
Rahajeng Puspita Yuniarvi

2501411017
3
Moh. Faqih Ihsan

2501411112
4
Itsna Syafi’ Kharitsa

4001411034
5
Wina Meilani

4201411038
6
Kinaseh

4401411042
7
Putri Mesiyani

6301411212
8
Mirza Anindya Pangestika

7101411156

Bidang Pendidikan
Keterangan

1
Bimbingan Belajar
Tujuan :
Membantu para siswa yang mengalami kesulitan dalam memahami materi yang mereka peroleh di sekolah.
Sasaran :
Siswa SD
2
Pelatihan Seni Tari dan Musik
Tujuan :
Memberikan pengetahuan, pengalaman dan pengembangan bakat di bidang seni tari dan musik.
Sasaran :
Siswa PAUD, TK dan SD
3
Pelatihan IT (Komputer)
Tujuan :
Memberikan pengetahuan tentang ilmu komputer sebagai bekal pengelolaan administrasi desa
Sasaran :
Perangkat Desa
4
Pengadaan Taman Baca
Tujuan :
Untuk meningkatakan budaya gemar membaca
Sasaran:
Seluruh warga desa
5
Pelatihan Tata Upacara Bendera
Tujuan :
Memberikan pelatihan tentang tatacara pelaksanaan upacara bendera yang baik dan benar.
Sasaran :
Siswa SD
Bidang Ekonomi
Keterangan

1
Teh Rambut Jagung
Tujuan :
Pemanfaatan limbah jagung, khusunya rambut jagung menjadi sebuah produk minuman yang sehat dan bernilai ekonomis.
Sasaran :
Ibu-ibu PKK
2
Kerajinan dari Klobot dan Bonggol Jagung
Tujuan :
Pemanfaatan limbah jagung, khusunya klobot dan bonggol jagung menjadi sebuah kerajinan yang mempunyai nilai seni tinggi dan bernilai ekonomis.
Sasaran :
Ibu-ibu PKK
Bidang Kesehatan
Keterangan

1
Senam Pagi
Tujuan :
Meningkatkan kesadaran warga tentang pentingnya olahraga untuk kesehatan.
Sasaran :
Seluruh warga desa
2
Sosialisasi PHBS
Tujuan :
Memberikan pengetahuan tentang menerapkan pola hidup bersih sejak dini.
Sasaran :
Siswa PAUD, TK dan SD
3
Turnamen Badminton
Tujuan :
Meningkatkan keehatan dengan berolahraga dan menyalurkan jiwa kompetisi warga desa
Sasaran :
Seluruh warga desa
4
Penyuluhan Diare, ISPA dan Peberantasan Sarang Nyamuk
Tujuan :
Memberikan informasi tentang penyakit diare, ISPA, dan pemberantasansarang nyamuk
Sasaran :
Seluruh warga desa
Bidang Lingkungan dan Infrastruktur
Keterangan

1
Penanaman Pohon
Tujuan :
Dedikasi Unnes sebagai Universitas Konservasi untuk menjadi kelestarian lingkungan dengan cara menggalakan penghijauan.
Sasaran :
Seluruh warga desa

2
Kerja Bakti
Tujuan :
Membersikan lingkungan desa agar bersih, sehat, rapi, dan indah untuk dipandang.
Sasaran :
Seluruh warga desa

3
Papan Penanda Perangkat Desa
Tujuan :
Memberikan tanda rumah perangkat desa demi kelancaran administrasi desa.
Sasaran :
Seluruh warga desa dan masyarakat umum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar